Steadfast-Marine.co.id-Youtube menjadi sebuah platform yang sangat diminati karena konten-kontennya semakin beragam. Saat ini banyak yang mencari cara nonton Youtube dibayar sehingga mampu memberikan sebuah penghasilan tambahan bagi para penontonnya.
Jadi selain terhibur juga bisa mendapatkan uang hanya dengan menonton konten yang disediakan oleh content creator kesayangan. Kamu tidak akan bosan dengan konten-konten yang akan ditonton karena semakin dewasa ini para content creator memiliki konten yang sangat beragam dan banyak.
Cukup dengan smartphone dan koneksi internet saja dan digunakan pada waktu luang maka penghasilan tambahan bisa masuk ke e-wallet saldo DANA loh. Tunggu apalagi? Gunakan langkah di bawah ini agar uang jajan bisa bertambah.
Daftar Isi
Cara Nonton Youtube Dibayar Terbukti Membayar
Bagi yang penasaran dengan cara nonton Youtube dibayar 2022 maka bisa mencoba menerapkan langkah-langkah yang akan diberikan di bawah ini.
1. Menggunakan Aplikasi TV-Two
Salah satu aplikasi yang dapat digunakan agar aktivitas menonton Youtube dibayar adalah dengan aplikasi TV-Two. Bisa dicari di Google Play Store dan digunakan secara gratis. Namun, ada beberapa langkah khusus yang harus diikuti agar bisa menghasilkan uang dari menonton Youtube, yaitu:
- Pastikan aplikasi TV-Two sudah terinstal di smartphone kamu.
- Kemudian, buka aplikasi dan pilih video yang ingin ditonton.
- Jika tontonan sedang berlangsung maka poin masuk ke akun kamu.
- Lalu, untuk melihat berapa banyak poin yang dimiliki bisa klik pada ikon Dompet.
- Tukarkan poin jika sudah mencapai 50.000 poin dengan menu Request Payout.
Poin yang ditukarkan tersebut akan dikonversikan menjadi cryptocurrency TTV yang mana 50.000 poin setara dengan 50 TTV. Jika dirupiahkan 1 TTV setara dengan 470 rupiah. Tinggal dikalikan 50 maka cukup lumayan uang yang didapatkan.
Baca juga: 3 Cara Download Sound TikTok MP3 Online dan Aplikasi, Praktis!
2. Melalui Watch2Earn
Bisa juga menonton melalui situs yang direkomendasikan setelah aplikasi TV-Two yaitu Watch2Earn. Caranya cukup mudah agar bisa mendapatkan uang dari cara nonton Youtube dibayar dan sudah terbukti. Jika kamu penasaran dengan langkah-langkahnya maka bisa melihat pada poin di bawah ini:
- Gunakan browser untuk membuka situs http://www.watch2earn.biz/ dan klik Search.
- Kemudian, registrasi akun dengan memasukkan nama dan email
- Jika sudah, maka akan masuk ke dalam situs dan bisa memilih video yang ingin ditonton.
- Saat proses menonton tersebut maka akan mendapatkan uang.
Uang yang didapatkan pastinya akan berbeda-beda setiap harinya karena tergantung dengan video yang ditonton. Oleh sebab itu, semakin kamu sering menggunakan situs ini maka akan semakin banyak juga uang yang akan didapatkan dari menonton video di Youtube.
Baca juga: 16 Game Penghasil Uang Terbukti Membayar 2022 Tanpa Deposit
3. Melaui Situs Swagbucks
Langkah selanjutnya agar bisa mendapatkan uang dari Youtube adalah dengan mengunjungi situs Swagbucks. Penggunaannya cukup mudah karena hanya cukup menggunakan smartphone atau Laptop serta koneksi internet yang stabil.
Pada situs swagbucks ini bukan hanya cara nonton Youtube dibayar namun ada cara lain seperti mengisi survey maupun melihat iklan. Cara tersebut bisa digunakan sebagai tugas harian agar semakin cepat mengumpulkan poin.
Misi-misi tersebut jika sudah dikerjakan secara maksimal maka kamu akan diberikan poin oleh situs Swagbucks. Untuk poin yang berhasil dikumpulkan maka bisa ditukarkan ke dalam voucher Amazon maupun kredit PayPal.
Kamu tidak perlu khawatir karena situs Swagbucks ini sudah terbukti aman dan membayar dengan baik. Pasti kamu penasaran bukan dengan cara nonton Youtube dibayar? Gunakan langkah-langkah di bawah ini:
- Buka situs Swagbucks melalui smartphone atau Laptop pada link https://www.swagbucks.com.
- Lalu, registrasi terlebih dahulu jika belum punya akun agar bisa masuk ke dalam situs.
- Kemudian, jika sudah berhasil masuk bisa klik menu Discover yang terdapat pada bagian kiri.
- Menu Discover digunakan untuk melihat tawaran apa yang ada sekarang ini.
- Bisa saja untuk video Youtube maupun iklan yang menjadi tawaran saat ini.
- Klik video yang ingin ditonton dan kamu akan mendapatkan poin.
- Poin tersebut bisa ditukarkan dengan dollar sebanyak konversi yang bisa dilakukan.
Akan tetapi, pada situs ini kamu tidak bisa menonton video yang diinginkan karena sudah disediakan beberapa video di dalam situs. Jadi, tinggal ikuti saja video youtube yang disediakan dan dapatkan poinnya.
Selain menonton video Youtube, ternyata juga bisa mendapatkan poin melalui melihat iklan, mengisi survey, dan tugas lainnya yang ada di menu Discover.
4. Melalui Paid2YouTube
Situs ini adalah salah satu andalan para pencari cuan dari cara nonton Youtube dibayar yang sudah terkenal. Hal tersebut dikarenakan uang yang akan didapatkan dari situs ini terbilang cukup banyak dan lumayan. Untuk mendapatkan uang dari paid2YouTube bisa melihat langkah di bawah ini:
- Buka situs Paid2YouTube pada browser seperti mozilla firefox atau google chrome pada Android
- Kemudian, lakukan proses registrasi untuk mendapatkan akun atau jika sudah mempunyai akun tinggal login
- Lalu, untuk pengumpul uang tersebut maka harus memasukkan akun Paypal
- Jika sudah maka bisa menonton video yang diinginkan.
- Setiap video yang ditonton akan memberikan sebuah harga tersendiri yang akan dibayarkan kepada akun Paypal kamu.
Untuk penonton pada Paid2Youtube ini akan diberikan beberapa poin yang bisa ditukarkan. Dan pada setiap tayangan video yang telah selesai ditonton akan mendapatkan USD 0,0005. Bahkan bisa mendapatkan lebih banyak lagi apabila memberikan komentar maupun rating pada akun YouTube.
Dengan begitu, para content creator yang videonya dipertontonkan kepada masyarakat akan mendapatkan sebuah feedback yang sangat berguna untuk memberikan content yang lebih baik lagi.
Akan tetapi, pada saat memberikan komentar dan rating jangan pernah memberikan sebuah hate speech karena hanya akan membuat pertengkaran di dunia maya. Alangkah baiknya, berikan komentar yang membangun dengan kata-kata yang baik dan sopan.
Baca juga: Aplikasi Penghasil Saldo DANA Tercepat dan Terbukti Membayar
5. Melalui Situs Baymack
Cara instan untuk mendapatkan uang dari menonton YouTube memang sedang marak dan banyak dilakukan oleh para milenial. Pasalnya dengan menyisihkan sedikit waktu saja atau pada waktu luang menonton Youtube juga bisa menghasilkan uang tambahan.
Modalnya cukup mudah dengan koneksi internet dan smartphone saja. Dan salah satu situs yang akan memberikan uang saat penggunanya menonton YouTube adalah Baymack. Langkahnya cukup mudah seperti situs lain yang sejenis, yaitu:
- Buka situs Baymack pada aplikasi browser di smartphone kamu.
- Setelah itu, lakukan registrasi menggunakan nama dan email.
- Kemudian, tonton video yang ingin dilihat lalu dapatkan poin sebanyak-banyaknya untuk ditukarkan ke dalam satuan dolar.
Menariknya dari situs ini, mendapatkan poin yang bisa dikonversikan kepada uang bukan hanya pada menonton video YouTube saja. Akan tetapi, dengan membagikan link serta mengundang teman menggunakan kode referral juga bisa menghasilkan poin.
Inilah waktu yang tepat untuk mengajak teman sebanyak-banyak agar bisa menghasilkan uang bersama-sama hanya dengan cara nonton YouTube dibayar. Dan semakin banyak teman yang diajak maka penghasilan yang didapatkan juga akan besar.
Cara nonton YouTube dibayar di atas bisa dipilih manakah yang bisa kamu lakukan. Menggunakan aplikasi maupun situs, keduanya sama-sama akan memberikan penghasilan tambahan hanya dengan menonton video di YouTube. Gunakan waktu luangmu menjadi waktu yang produktif juga.