CPU-Z Apk Versi Terbaru 2023 Untuk Android dan PC

Steadfast-Marine.co.id-CPU-Z Apk merupakan sebuah utilitas freeware yang mengumpulkan semua data pada perangkat komputer. Jika kalian memiliki perangkat komputer tentunya memerlukan informasi tentang perangkat yang sedang digunakan. Dan ini akan memudahkan kalian untuk melihat perkembangan pada perangkat yang digunakan.

Saat membeli perangkat Laptop atau PC kalian akan mendapati informasi tentang perangkat tersebut. Baik cara penggunaanya atau informasi lainnya yang bisa kalian dapatkan. Namun hal itu hanya berlaku sekali saja, pada pertama penggunaan perangkat.

Selanjutnya kalian perlu melakukan hal lainnya yang dapat memantau informasi perangkat yang kalian gunakan. Lalu bagaimana cara untuk dapat mengetahui penggunaan perangkat PC yang digunakan ? Kalian bisa menggunakan aplikasi bantu atau alat pendukung.

Apa Itu CPU-Z Apk ?

CPU-Z Apk merupakan sebuah utilitas bebas bayar dan dapat memudahkan kalian untuk meninjau perangkat keras yang digunakan. Jika menggunakan aplikasi ini kalian dapat mengetahui informasi seputar PC yang digunakan. Dengan segala kemudahan yang kalian dapatkan dari aplikasi tersebut, tentunya tidak perlu buku panduan tentang PC/Laptop yang digunakan.

Misalnya kalian ingin mengetahui merk, speed dari perangkat, RAM bahkan resolusi layar dan informasi lainnya. Kalian akan melihat detail dari perangkat yang digunakan dengan mudah dan lebih terperinci. Untuk dapat menggunakan aplikasi ini kalian tidak perlu melakukan perubahan pada perizinan pengunduhan perangkat.

Tidak hanya dapat digunakan untuk perangkat komputer saja namun kalian juga dapat mengaplikasinya dalam perangkat Andorid. Meskipun belum disempuranakan namun cukup bermanfaat bagi para pengguna. Kamu dapat mengetahui percepatan perangkat android yang digunakan.

Program ini sangat bermanfaat bagi kalian yang tidak mau ribet dengan buku informasi perangkat. Akan lebih efisien dan efektif jika menggunakan aplikasi bantu yang satu ini. Jadi untuk kemudahan kalian bisa menggunakan aplikasi ini dan mengunduhnya dalam perangkat android ataupun PC.

Baca juga: Aether SX2 Apk Mod Emulator PlayStation 2 Versi Pro Terbaru 2022

Download CPU-Z for PC

Pengetahuan tentang perangkat keras ataupun perangkat lunak yang digunakan menjadi salah satu hal utama yang wajib diketahui. Hal ini berkaitan dengan informasi perangkat baik dari mulai database, RAM, GPU dan infromasi lainnya.

Dengan bantuan aplikasi ini tentunya akan memudahkan kalian dalam menyimpan segala informasi penting dari perangkat tersebut. Jika kalian membutuhkan aplikasi ini kalian bisa langsung mendownloadnya sekaran juga.

Aplikasi ini sepenuhnya aman untuk digunakan, karena hanya dapat memuat seputar informasi perangkat saja. Pastikan kalian mendownloadnya dari halaman yang terpercaya dan bukan dari perangkat yang ilegal. Untuk mendownloadnya kalian bisa klik link dibawah ini.

https://download.cpuid.com/cpu-z/cpu-z_2.01-en.exe

Download CPU-Z Apk for Android

Apakah kalian ingin mengetahui informasi seputar perangkat android yang kalian gunakan ? Jika iya, pastinya kalian memerlukan aplikasi semacam ini untuk mendapatkan kemudahan segala informasi android. Aplikasi ini dapat memantau informasi seputar android yang digunakan mulai dari jenis, versi, sistem, ROM bahkan Battery.

Tentunya dengan mengunduh aplikasi ini akan memudahkan kalian dapat mendapatkan segala infromasi yang dibutuhkan dalam perangkat. Menarik bukan, penggunaan yang mudah dan efisien untuk hasilnya juga sangat efektif. Jika kalian tertarik untuk menggunakan aplikasi ini dalam ponsel pintar yang dimiliki silahkan untuk langsung mendownloadnya. Download disini.

download cpu-z apk

Aplikasi ini sendiri memiliki versi pro atau yang berbayar, tentunya lewat aplikasi tersebut kita bisa mendapatkan semua fitur dan lebih nyaman lagi sewaktu menggunakannya.

Cara Install

Apabila anda mengunduh file dengan format apk, maka anda bisa melakukan settingan terlebih dahulu untuk menginstallnya. Oleh karena itu bisa di ikuti dengan cara seperti berikut ini.

  • Pertama anda dapat login pada menu pengaturan
  • Pilih menu keamanan atau security
  • Selanjutnya pilih aplikasi
  • Ijinkan untuk sumber tak dikenal
  • Buka folder download dan cari apk cpu-z
  • Kemudian pilih untuk memulai menginstall

Perlu anda ketahui kalau anda menginstall lewat file apk ini, maka anda perlu melakukan update secara manual nantinya. Sedangkan apabila dari play store maka secara otomatis akan melakukan pembaruan.

Fitur Unggulan CPU-Z Apk

Dari setiap aplikasi tentunya ada beberapa keunggulan yang dapat membantu kalian dalam penggunaan aplikasi tersebut. Seperti terdapat fitur yang bisa kalian gunakan dalam aplikasinya. Lalu fitur apa saja yang bisa kalian dapatkan dalam apliaksi CPU-Z Apk tersebut, silahkan simak ulasan yang akan diberikan.

Bench

Tab yang dapat kalian gunakan dalam aplikasi ini yaitu Bench. Dengan adanya fitur ini akan memudahkan kalian untuk mengetahui seputar CPU perangkat ayng digunakan.

CPU

Semua detail tentang tingkatan cache bisa kalian dapatka dalam tab yang satu ini. Terdapat informasi lainnya yang akan kalian temukan dari tab ini. Seputar intruksi set, proses dan masih banyak lagi.

Mainboard

Pada tab Mainboard menghadirkan data buat memutakhirkan atau merubah bagian lain. Data yang ada mencakup produsen motherboard dan manufactur yang memproduksi merk PC.

Memori

Tab memori memberikan data mengenai kecepatan RAM PC. Mulai dari jenis, channel, kapasitas hingga kemampuan memori. Ada pula data lain di tab ini yang berguna untuk menemukan data buat overlocking. Jika kalian mau meng-upgrade RAM pastikan kecepatan sesuai.

Cache

Tab Cache akan memberikan data seputar data cahce. Aplikasi ini mempunyai data cache dari L1 cache menjadi L1 D-cache dan LI I-cache. Ada level lainnya yang bisa kalian temukan dalam DRAM didalam aplikasi ini.

SPD

Fitur tab SPD (Serial Presence Detect) yang berisikan data dengan detail yang lebih lengkap. Temukan berbagai spesifikasi yang lebih terperinci mulai dari jenis RAM, time line dan chipset.

Grafis

Tab ini berisikan data penting dari GPU mulai dari ukuran grafis, manufacturing, teknologi GPU dan jenisnya. Kalian bisa menggunakan alat khusus untuk melihat lebih detail grafis dengan GPU-Z.

About

Tab ini berisikan data sistem dengan lebih lengkap dan terperinci. Kamu bisa tahu tentang versi DirectX, Windows dalam perangkat yang kalian gunakan. Tab berada dalam daftar akhir dari semua tab yang ada.

Apakah Aman Menggunakan CPU-Z Apk?

Pada dasarnya adanya aplikasi ini berguna untuk mengoptimalkan perangkat yang anda pergunakan. Dengan demikian bisa dikatakan sangatlah aman bagi anda yang memang ingin mendownloadnya. Akan tetapi bagi anda yang memiliki space ruang kecil pada smartphone anda, maka anda bisa mempertimbangkan kembali sewaktu ingin menginstall aplikasi ini. Pastinya aplikasi ini nantinya akan banyak menggunakan memory pada smartphone anda tersebut.

Baca juga: Speedy Boost Mod Apk V4.73 Terbaru 2022 Untuk Android

Penutup

Pentingnya mengetahui detail informasi perangkat yang kalian gunakan agar kamu tahu kesehatan komputer mu. Jadi kalian akan lebih tahu mengenai informasi tentang perangkat utama dari sistem kalian. Silahkan untuk mendownload aplikasinya agar kalian tahu seberapa sehat komputer yang telah lama digunakan atau baru digunakan. Semoga infromasi yang diberikan bermanfaat dan terima kasih.